
Pak Misman (54 thn).
Tensi darah 163 / 117. Sebelumnya saat ke RS tensi darah 201/117. Keluhan bahu dan leher pegal, pusing, serta asam lambung. Serta sering cegukan. Sakit begini dalam 2 tahun terakhir. Sudah berkali2 ke dokter. Rencana hari senin mau dirontgent.
Tidur sering di atas jam 12 malam. Susah tidur. Suka makan sapi, kambing, jeroan, dsb.
Alhamdulillah usai bekam tanggal 17 April 2022 lebih baik. Bahu dan leher pegal dan sakitnya hilang. Darah kotor yg keluar cukup banyak. Warnanya hitam dan kental.
Insya Allah usai 4x bekam bisa normal lagi asal gaya hidup dan pola makannya sehat.
Filed under: Bekam | Tagged: Asam lambung, Bekam, GERD, Hijama, Hijamah, hipertensi |
Tinggalkan Balasan